Blog

losandes.biz: Berapa Luas Pulau Bali Sebenarnya Temukan Faktanya di Sini


Dalam era yang terus berkembang dengan pesat, informasi telah menjadi komoditas yang tak ternilai harganya. Dari revolusi digital hingga transformasi teknologi, dunia kita kini tenggelam dalam lautan informasi yang tak pernah kering. Artikel ini mengajak kita untuk melangkahkan kaki ke dalam kompleksitas tatanan informasi saat ini, mengeksplorasi tantangan dan peluang yang muncul dalam mengelola dan memahami gelombang informasi yang terus menggulung. Dari algoritma cerdas hingga arus berita yang tak kenal lelah, mari kita telaah bersama bagaimana kita dapat menjadikan informasi sebagai alat untuk mendobrak batasan dan memahami dunia di sekitar kita dengan lebih baik.

Berikut adalah artikel atau berita tentang Harian losandes.biz dengan judul losandes.biz: Berapa Luas Pulau Bali Sebenarnya Temukan Faktanya di Sini yang telah tayang di losandes.biz terimakasih telah menyimak. Bila ada masukan atau komplain mengenai artikel berikut silahkan hubungi email kami di [email protected], Terimakasih.

Luas Wilayah

Sedangkan luas wilayahnya adalah 5.636,66 km2 atau 0,29% luas wilayah Indonesia. Secara administratif Provinsi Bali terbagi atas 8 kabupaten, 1 kota, 55 kecamatan, dan 701 desa/kelurahan. Secara geografis pulau ini terletak di sebuah garis khayal 8°25′23″ lintang selatan dan 115°14′55″ bujur timur. Hal inilah yang membuat Bali beriklim tropis seperti bagian Indonesia yang lain.

Baca Juga:Antisipasi Potensi Ancaman La Nina, Dispar Sleman Siapkan Hal Ini

Alam Bali

Berdasarkan relief dan topografi, di tengah-tengah Pulau Bali terbentang pegunungan yang memanjang dari barat ke timur. Di antara pegunungan tersebut terdapat gugusan gunung berapi, yakni Gunung Batur dan Gunung Agung serta gunung yang tidak berapi, Gunung Merbuk, Gunung Patas dan Gunung Seraya.

Ilustrasi Gunung Agung. [Foto. Beritabali.com]

Gunung Agung yang merupakan titik tertinggi di Bali setinggi 3.142 meter. Gunung berapi ini terakhir meletus pada Maret 1963. Sedangkan Gunung Batur (1.717 meter) yang berlokasi di Bangli juga merupakan salah satu gunung berapi. Gunung ini meletus sekitar 30.000 tahun lalu dan menghasilkan bencana yang dahsyat di bumi.

Adanya pegunungan ini menyebabkan Bali secara geografis terbagi menjadi 2 bagian, yakni Bali Utara dengan dataran rendah yang sempit dan kurang landai dan Bali Selatan dengan dataran rendah yang luas dan landai. Bali memiliki 4 buah danau yang berlokasi di daerah pegunungan, yakni Danau Beratan atau Bedugul, Buyan, Tamblingan, dan Batur.

Alam Bali yang indah menjadikan Pulau Bali terkenal sebagai daerah wisata. Sebanyak 4 danau di Bali masing-masing memiliki luas, Danau batur dengan luas 1.607,5 hektare (ha), Danau Beratan 375,6 ha, Danau Buyan 336 ha, dan Danau Tamblingan 110 ha.

Baca Juga:Kapolri Tekankan Evaluasi Dalam Setiap Penerimaan Turis Asing di Bali

Sedangkan sungai-sungai yang bersumber dari hutan tropis dan danau-danau yang mengalir ke daerah selatan. Alisan tersebut seperti Sungai Unda, Sungai Petanu, Sungai Ayung, Sungai Pulukan, Sungai Loloan, dan lain-lain.